Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan



Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan - Halo, Para Pembaca Blog BAGAIMANA CARA, Pada Artikel yang anda baca kali ini yang berjudul Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan anda bisa ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel KESEHATAN, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan
link : Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan

Baca juga


Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan

Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan

Buah duku adalah Buah yang berbentuk bulat dan  kecil, buah ini sering dikonsumsi hanya sebagai pencuci mulut, namun buah ini bisa dimanfaatkan secara maksimal sebagai selai, isian puding, Bahkan dimakan langsung juga enak dan masih banyak lagi yang lainnya kegunaan dari buah duku.
Buah duku merupakan salah satu anggota suku Meliaceae. Buah ini dibudidayakan di banyak tempat di Asia Tenggara. Jadi tidak hanya di Indonesia, buah ini juga banyak dikonsumsi oleh masyarakat Asia Tenggara. Keunggulannya adalah harganya yang relatif terjangkau dan cukup mudah dibudidayakan. Meskipun ada bagian buah yang terasa pahit, namun ternyata bagian yang pahit tersebut bisa menjadi obat untuk menyembuhkan beberapa penyakit.
Buah duku adalah jenis buah yang berbuah selama setahun sekali dan termasuk jenis tanaman yang bisa hidup dengan subur di daerah yang memiliki curah hujan yang tinggi.
Tanaman duku termasuk jenis tanaman anggota jenis buah Meliaceae yang berasal dari Asia Tenggara bagian barat.
Ciri buah duku yaitu memiliki bentuk buah yang hampir mirip dengan buah pisitan, langsep dan sejenisnya. Buah duku juga kaya akan kandungan vitamin C dan E yang berfungsi sebagai antioksidan dan juga bisa membantu menjaga kesehatan saluran pencernaan.

Manfaat Buah Duku Bagi Kesehatan

Menguatkan Gigi
Buah duku berkhasiat untuk menguatkan gigi karena kandungan fosfor yang ada didalamnya. Gigi akan menjadi kuat dan sehat jika sering mengkonsumsi buah ini. Hal ini juga bisa dioptimalkan dengan mengkonsumsi duku setiap hari guna untuk mencapai kesehatan gigi yang optimal.
Menurunkan Berat Badan / Diet 
Buah duku tidak disangka ternyata juga bisa digunakan untuk menurunkan berat badan. Buah duku akan membantu tubuh untuk mendapatkan carnitine. Carnitine akan mengarahkan molekul lemak ke sebuah jaringan pembakaran lemak. Molekul lemak ini harus diperhatikan bagi siapapun yang sedang menurunkan berat badan karena jika terjadi kekurangan molekul lemak, tubuh akan terasa lelah dan kurang energi.
Dapat Mengembalikan Stamina Tubuh Yang Hilang
Di dalam melakukan rutinitas sehari-hari dapat mengakibatkan berkurangnya stamina di dalam tubuh, sehingga tubuh akan merasa lemas dan lelah karena kecapean. Namun dengan mengkonsumsi buah duku dipercaya sangat efektif dalam mengembalikan stamina tubuh yang hilang, karena buah duku mengandung vitamin C yang sangat tinggi sehingga dapat mengmbalikan stamina yang hilang dan badan pun akan kembali fit.
Sumber Energi Alami
Manfaat berikutnya adalah mencukupi asupan energi untuk proses metabolisme dalam tubuh. Hal ini tidak lain dan tidak bukan, karena adanya kandungan kalori dan karbohidrat dalam buah ini yang memiliki peran penting terutama dalam proses pembakaran energi.
Mengatasi Jerawat Pada Wajah
Manfaat buah duku untuk kecantikan yang akan sangat penting diketahui oleh para kaum remaja adalah sebagai obat alami untuk menghilangkan jerawat terutama yang terdapat pada wajah. Vitamin B kompleks dan vitamin C akan mengusir bakteri penyebab jerawat tanpa harus meninggalkan bekas setelahnya.
Menutrisi Kulit Agar Tampak Muda dan Sehat
Manfaat berikutnya yang penting untuk diketahui oleh kaum wanita adalah memberi nutrisi kulit dari dalam. Kulit juga memerlukan nutrisi seperti vitamin E dan C agar dapat selalu sehat. Vitamin C dari buah ini akan menutrisi kulit sekaligus memberikan keremajaan pada kulit. Dengan begitu, kulit yang ternutrisi akan terhindar dari gangguan seperti kulit hitam karena sinar matahari dan sebagainya.
Mengatasi Demam Tinggi
Jika suatu kali anak atau anggota keluarga mengalami demam dan tidak memiliki nafsu makan, Anda bisa memberikan daging buah duku untuk mereka makan. Selain itu, Anda juga bisa membuat obat demam alami dari biji buah duku yang dihaluskan dan dicampur dengan air minum.
Buah duku sangat dipercaya banyak orang dan terbukti sangat berkhasiat dalam mengatasi masalah-masalah kesehatan. Hal ini dikarenakan buah duku meiliki kandungan yang sangat bermanfaat seperti kalori, protein, lemak, karbohidrat, kalsium, mineral, fosfor, zat besi. Selain itu, buah duku juga kaya akan vitamin C dan E yang dapat berperan sebagai antioksidan yang sangat tinggi bila dibandingkan dengan antioksidan yang di miliki buah apel dan jeruk.
Buah duku memiliki kandungan vitamin D serta fosfor yang tinggi sehingga mampu menghindari adanya gigi keropos serta berlubang. Dengan kandungannya tersebut, buah duku tergolong buah yang tidak hanya menjaga kesehatan gigi, tetapi juga menjaga kesehatan tulang agar tidak terkena penyakit osteoporosis.
Manfaat buah duku lainnya untuk kesehatan organ yang terdapat di dalam mulut adalah menjaga kesehatan gusi. Kandungan vitamin D yang ada di dalam buah duku ternyata memiliki manfaat baik bagi kesehatan gusi. Selain vitamin D, buah duku juga memiliki kandungan vitamin C yang tinggi sehingga mampu mencegah timbulnya sariawan. Tidak hanya itu, buah duku juga mampu membantu mengatasi masalah mulut pada umumnya, seperti gusi berdarah serta bau mulut.

Demikianlah informasi dari kami tentang manfaat buah duku bagi tubuh kita. Semoga dengan adanya informasi ini dapat menambah pengetahuan kita tentang pentingnya kesehatan. Semoga bermanfaat dan sehat selalu. 

Tips, adalah sebuah kata dari bahasa inggris, yang menurut saya artinya adalah saran / bantuan untuk melakukan sesuatu. ( karena kata ini tak ada di KBBI, ingat, ini dari bahasa inggris ). Mungkin ini arti yang lebih mendekati, yaitu sesuatu yang memberikan arah atau saran untuk keputusan atau tindakan.

Trik, juga merupakan sebuah kata yang berasal dari bahasa inggris. Menurut KBBI, trik artinya akal, muslihat; kiat: perancang pertunjukan melakukan - apa saja untuk mengisi menit-menit yg melelahkan. Kalau menurut saya definisinya adalah cara / alternatif untuk melakukan sesuatu. Untuk mempermudah, berikut beberapa sinonim trik : akal, cara, daya, kiat, kunci, muslihat, rahasia, resep, siasat, strategi, taktik.

Walaupun sederhana, semoga bermanfaat ! Akhir kata, semoga blog ini menjadi lebih maju, dan terus maju !


Demikianlah Artikel Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan

Sekianlah artikel Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Khasiat Buah Duku Bagi Kesehatan dengan alamat link https://caracarakuini.blogspot.com/2018/05/khasiat-buah-duku-bagi-kesehatan.html

Arsip Blog